Review Novel The S Classes That I Raised
Novel The S Classes That I Raised adalah novel dengan genre fantasi dan action yang menceritakan tentang kehidupan dua orang laki-laki kakak beradik yang menjadi seorang pemburu andal dan ternama di Korea. Novel ini sudah dibaca sebanyak jutaan kali dan mendapatkan banyak ulasan positif.
Sinopsis Novel The S Classes That I Raised
A F-rank Investigator.
And that too, a pitiful, worthless F-rank hyung who brought his incredible S-rank sibling down. The title that was bestowed upon me, having led a horrible life that had consumed my brother’s life and caused me to regress, was ‘Perfect Caregiver.’ That’s correct, this time let’s take care of those incredible bastards quietly rather than making a big deal about myself.
I had assumed that, but the S-ranks seem a little strange.
Deskripsi
Judul | The S Classes That I Raised |
Penulis | Geunseo |
Penerbit | WebNovel |
Genre | Fantasi |
Bahasa | Inggris |
Status | Ongoing |
Jenis Publikasi | Digital |
Rangkuman Feedback Pembaca Novel
Novel bertemakan antara fantasi dan action ini mendapatkan banyak ulasan dari para pembaca, mulai dari kata-kata yang dipilih hingga alur cerita yang dibuat oleh penulis dinilai sangat bagus dan mengundang minat baca banyak orang.
Selain itu, mereka juga mengatakan bahwa novel ini tidak membosankan karena karakter di dalamnya dibuat dengan cukup berbeda daripada kebanyakan novel fantasi lain.
Cara Baca Novel The S Classes That I Raised
Bagaimana kisah selanjutnya? Jika kamu ingin mengetahui bab selengkapnya dari cerita ini, kamu dapat menemukannya di aplikasi WebNovel. Ikuti langkah-langkah di bawah ini untuk informasi selanjutnya.
- Download aplikasi WebNovel secara gratis di Play Store atau App Store smartphone kamu.
- Setelah terpasang, buka aplikasi dan kamu bisa ketikkan judul novel atau nama penulis yang ingin kamu baca maka secara otomatis novel tersebut akan muncul.
- Dan kamu sudah bisa menikmati novel ini secara gratis.